Postingan

Tentang RS UMM, UMM INN, Sengkaling Kuliner,dan UMM Bookstore

Gambar
RS UMM Rumah Sakit Universitas Muhammadiyah Malang memberikan layanan kesehatan bagi masyarakat luas. Rumah Sakit ini merupakan sarana penunjang pendidikan dan merupakan salah satu profit center dari Universitas Muhammadiyah Malang. Rumah Sakit Universitas Muhammadiyah Malang diresmikan oleh Presiden Ke-5 Republik Indonesia oleh Ibu Hj. Megawati Soekarno Putri pada tanggal 17 Juni 2014 di bangun diatas lahan dengan lokasirumah sakit tidak jauh dari Kampus 3 Universitas Muhammadiyah Malang yaitu tepatnya di sebelah timur terminal Landungsari. Berdiri diatas tanah seluas 9 hektare dan memiliki bangunan utama setinggi 6 lantai dan beberapa bangunan gedung penunjang setinggi 5 lantai dan gedung rawat inap setinggi 3 lantai. Bentuk bangunan yang megah dan tertata rapi dengan ciri khas arsitektur tiongkok, menjadikan RS Universitas Muhammadiyah Malang ini mudah dikenali oleh segala lapisan masyarakat. Keberadaan RS UMM merupakan bagian dari layanan kesehatan berusaha untuk memberikan

Keunggulan jurusan D III keuangan dan perbankan

Gambar
Saya pribadi mendaftar di universitas muhammadiyah malang ini untuk masuk ke jurusan D III keuangan dan perbankan. Kenapa saya pilih UMM? Karena UMM untuk fasilitas dan tenaga kerjanya sudah tidak di ragukan lagi dan mampu bersaing dengan universitas lainnya. Nama UMM pun tidak kalah terkenalnya dengan universitas lainnya , sampai sampai banyak juga orang asing yang menempuh pendidikan di UMM

About UMM

Gambar
Sumber : foto Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) adalah salah satu universitas swasta yang ada di kota Malang, Jawa Timur.  UMM ini bahkan menjadi salah satu sekolah swasta favorit di wilayah Jawa Timur , bahkan diluar wilayah Jawa Timur. Banyak sekali keunggulan-keunggulan yang disediakan oleh UMM, sehingga tidak heran banyak sekali pendaftar dan pesaing pendaftar untuk merebutkan kursi menjadi mahasiswa baru di kampus putih ini. Melihat dari luar saja, kampus UMM sudah terlihat besar, megah, dan mewah. UMM merupakan kampus swasta yang terakreditasi A.

Perkembangan Ojek di Indonesia

Gambar
Sumber : foto Ojek adalah salah satu mode transportasi alternatif yang banyak memenuhi sudut-sudut kota. Kehadiran ojek yang sudah tak terkendali kadang dianggap mengganggu. Bahkan polisi bisa melakukan tindakan dengan merazia mereka semua. Meski demikian, kehadiran ojek masihlah disukai banyak orang. Ibaratnya, mati satu tumbuh seribu. Satu ojek dilarang, ribuan ojek baru akan membanjiri kota hingga setiap sudut jalan ada pangkalannya. AnywayAnyway, kehadiran ojek ternyata sudah ada sejak puluhan tahun silam. Bahkan tanpa kita sadari, mereka telah bertansformasi dari segi alat, pengguna, hingga sistem.

Kota Probolinggo

Gambar
Probolinggo Sumber : foto Proboinggo adalah nama sebuah kota yang terletak di jawa timur… tentunya kalian pernah mendengar atau bahkan pernah datang ke kota probolinggo kan :),disini saya akan menjelaskan sedikit tentang ciri khas dari kota probolinggo. kalian tahu gak kebudayaan unik yang ada di kota probolinggo…? sebelum kita mengupas kebudayaan probolinggo,marilah kita bahas apa sih pengrtian kubudayaan. Budaya atau kebudayaan berasal dari bahasa Sanskerta yaitu buddhayah, yang merupakan bentuk jamak dari buddhi (budi atau akal) diartikan sebagai hal-hal yang berkaitan dengan budi, dan akal manusia. Dalam bahasa Inggris, kebudayaan disebut culture, yang berasal dari kata Latin Colere, yaitu mengolah atau mengerjakan. Bisa diartikan juga sebagai mengolah tanah atau bertani. Kata culture juga kadang diterjemahkan sebagai “kultur” dalam bahasa Indonesia(ensiklopedia wikipedia). tentunya disetiap kota memiliki ciri khas masing-masing,kebudayaan yang terdapat di kota